kadang, lahir ke dunia ini bukanlah kemauanku. kadang, aku masih belum mau mati hari ini.
kadang, hidup untuk makan. kadang, makan untuk hidup.
kadang, bahagia disaat kaya. kadang, menderita disaat miskin.
kadang, tersenyum suka cita. kadang, menangis duka cita.
kadang, cinta setengah mati. kadang, benci sampai mati.
kadang, bekerja sampai lelah. kadang, menganggur sampai bosan.
manusia.
No comments:
Post a Comment